MEDIA ONLINE

TERAS WAYKANAN NEWS

Loading

Tidak Membutuhkan Waktu Lama, Residivis Curat Sepeda Motor Diciduk Polsek Terusan Nunyai Lampung Ten

Tidak Membutuhkan Waktu Lama, Residivis Curat Sepeda Motor Diciduk Polsek Terusan Nunyai Lampung Ten
WAYKANAN.TERAS-NEWS.ID

Lampungjaya.news, Lampung Tengah - Setelah Melakukan Penyelidikan Kanit Reskrim Polsek Terusan Nunyai bersama anggotanya melakukan Penangkapan terhadap Seorang laki – laki berinisial JKR Als Jaka (25) Warga Kampung Gunung Agung Kec Terusan Nunyai Lampung Tengah, Kamis (04/11/2021), sekira pukul 13.30 WIB.

Menurut Kapolsek Terusan Nunyai Iptu Santoso, S.Pd, “Pelaku JKR Als Jaka ditangkap berdasarkan laporan korban Ahmad SW (29) Warga Dusun 05 C Kampung Tanjung Anom Kecamatan Terusan Nunyai Lampung Tengah. Ketika Korban menjaga pentas didalam gedung korban memakirkan sepeda motornya yakni Suzuki Shogun 125 warna hitam merah no polisi BE 8638 SG di belakang gedung Dusun 01 F Rt/Rw 003/001 Mbung Tanjung Anom Kecamatan Terusan Nunyai Lampung Tengah “ Kata Santoso

“Selanjutnya karena kecapeaan, korban ketiduran dan pada saat bangun Pagi harinya Selasa (26/10/2021) Sekira pukul 05.00 Wib, korban mengecek sepeda motornya dan korban langsung terejut bahwa sepeda motornya sudah tidak ada lagi dan mengecek barang lain 1 (satu) salon aktif dengan ukuran 16 Inci juga tidak ada juga (raib), korban langsung melapor ke Polsek Terusan Nunyai.

Setelah melakukan Penyelidikan didapat informasi bahwa sepeda motor korban berada dengan Pelaku JKR Als Jaka yang merupakan residivis Curat/ranmor. Diketahui bahwa pelaku berada sedang kumpul ditempat kawannya yang tidak jauh dari rumah pelaku dan dari informasi tersebut keberadaan pelaku Kami grebek dan Pelaku JKR Als Jaka berhasil kita tangkap berikut 1 (satu) Salon Aktif kapasitas 16 Inci dan 1 (satu) unit sepeda motor suzuki Shogun milik korban “ tambahnyaSelanjutnya Pelaku JKR Als Jaka kita bawa ke Polsek Terusan Nunyai berikut barang buktinya .

guna mempertanggungjawabkan perbuatanya, pelaku JKR Als Jaka Kami Jerat dengan Pasal 363 KUHPidana dengan ancaman hukuman 7 tahun, “ Tegas Iptu Santoso, S.Pd, mewakili Kapolres Lampung Tengah AKBP Oni Prasetya, S.IK,. (Ilham)

Jajak Pendapat

Siapakah Calon Walikota dan Wakil Walikota Padang Favorit Anda?

  Mahyeldi Ansyarullah - Emzalmi
  Robby Prihandaya - Dewi Safitri
  Tommy Utama - Laura Hikmah
  Willy Fernando - Vicky Armita
  Laura Himah i Nisaa - Safaruddin

Tokoh Publik

Paripurna DPRD Way KananTetapkan   Drs. H.Ali Rahman.MT Bupati Dan Wakil Bupati  Ayu Asalasiyah.S.Ke

Paripurna DPRD Way KananTetapkan Drs. H.Ali Rahman.MT Bupati Dan Wakil Bupati Ayu Asalasiyah.S.Ke

teraswaykanan.net–Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten way kanan menggelar Rapat Paripurna Istimewa untuk mengumumkan penetapan pasangan

Advertisement
REDAKSI TERAS WAYKANAN NEWS
Klik kanan dinonaktifkan.