MEDIA ONLINE

TERAS WAYKANAN NEWS

Loading

Babinsa Koramil 422-05/Belalau Dampingi Masyarakat Dalam Pembuatan Jamban

Babinsa Koramil 422-05/Belalau Dampingi Masyarakat Dalam Pembuatan Jamban
WAYKANAN.TERAS-NEWS.ID

Lampungjaya.news, Liwa - Belalau Selalu ada di tengah - tengah warga masyarakat dalam kesibukanya di wilayah, Serda Febriansyah anggota Babinsa Koramil 422-05/Belalau ikut serta membantu warga membuat jamban dalam rangka menuju Pekon (ODF) Open Defecation Free di Pemangku - Pemangku Pekon Mekarsari Kecamatan Pagar Dewa, Sabtu (10/10/2020).

Dalam rutinitasnya sehari-hari sebagai seorang Babinsa di Pekon Pagar Dewa selalu aktif meninjau wilayah binaannya, untuk melaksanakan Komsos maupun ikut serta dalam kegiatan masyarakat. Seperti saat ini, Serda Febriansyah turut membantu pembuatan jamban di Pemangku - Pemangku khususnya Pekon Mekarsari yang merupakan wilayah binaannya. Hal tersebut dilakukan untuk menjalin tali silaturahmi agar dapat terwujud kemanunggalan TNI dan Rakyat.

Warga yang sehat dan lingkungan yang bersih harus memiliki fasilitas jamban yang memadahi, karena BABS sembarangan dapat menyebabkan pencemaran lingkungan dan menimbulkan berbagai sumber penyakit di lingkungan masyarakat, Ucap Serda Febriansyah.

Selaku Babinsa saya sangat mendukung pembuatan jamban di Pemangku - Pemangku karena merupakan hal yang positif dalam menjaga kebersihan lingkungan, dan ini merupakan wujud kepedulian dan kewajiban Saya selaku Babinsa dalam membantu kesulitan warga binaan serta selalu memupuk kebersamaan dan kerjasama bersama warga, Tambahnya.(Ipung)

Jajak Pendapat

Siapakah Calon Walikota dan Wakil Walikota Padang Favorit Anda?

  Mahyeldi Ansyarullah - Emzalmi
  Robby Prihandaya - Dewi Safitri
  Tommy Utama - Laura Hikmah
  Willy Fernando - Vicky Armita
  Laura Himah i Nisaa - Safaruddin

Tokoh Publik

Paripurna DPRD Way KananTetapkan   Drs. H.Ali Rahman.MT Bupati Dan Wakil Bupati  Ayu Asalasiyah.S.Ke

Paripurna DPRD Way KananTetapkan Drs. H.Ali Rahman.MT Bupati Dan Wakil Bupati Ayu Asalasiyah.S.Ke

teraswaykanan.net–Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten way kanan menggelar Rapat Paripurna Istimewa untuk mengumumkan penetapan pasangan

Advertisement
REDAKSI TERAS WAYKANAN NEWS
Klik kanan dinonaktifkan.